Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2024

Penyakit Menular dan penyakit tidak menular

  MATERI AJAR Nama Sekolah : SD Al Azhar 2 Bandar Lampung Kelas : 5 A dan C Hari/tanggal : Senin, 29-04-2024 Materi Pembelajaran : Penyakit Menular dan penyakit tidak menular Tujuan Pembelajaran : agar siswa dapat mejaga kesehatan     Agar siswa dapat mengetahui Penyakit Menular dan penyakit tidak menular   Assalamualaikum, bagaimana kabarnya Penyakit Menular dan penyakit tidak menular Sakit adalah suatu kondisi tubuh atau sebagian organ tubuh yang fungsinya terganggu. Orang mungkin sakit karena terjangkit penyakit tertentu. Pengertian Penyakit Menular Apa yang dimaksud penyakit menular? Penyakit menular adalah penyakit menular kepada manusia yang disebabkan agen biologi seperti virus, bakteri, jamur, dan parasit. Macam-Macam Penyakit Menular Apa saja macam-macam penyakit menular? penularan penyakit disebabkan oleh penyakit menular langsung serta penyakit menular vektor dan binatang pembawa penyakit. Penyakit menular vektor adalah penyakit yang ditularkan oleh serangga, misalnya nyamuk

Pertolongan pertama pada cidera

  MATERI AJAR Nama Sekolah : SD Al Azhar 2 Bnadar Lampung Kelas/Semester : 5 C dan D Hari/tanggal : Kamis, 25 - April-2024 Materi Pembelajaran: Pertolongan pertama pada cidera Tujuan Pembelajaran : Peserta didik mampu memahami pertolongan pertama pada cidera   Assalamualaikum......... apa kabar anak sholeh dan soleha semua?mudah-mudahan kita selalu dalam keadaan sehat semua yaa Aamiin .. Materi kali ini adalah BAB 9 Tentang Pertolongan pertama pada Cidera Bacalah dan pahami bacaan di bawah ini. Selamat Belajar.... Olahraga merupakan aktivitas yang dilakukan oleh seseorang untuk mendapatkan tubuh yang sehat. Dengan seringnya melakukan aktivitas olahraga, kesehatan diri seseorang dapat terjaga sekaligus mendapatkan tubuh yang bugar. Namun, kegiatan yang satu ini juga tidak lepas dari yang namanya cedera yang pastinya membutuhkan pertolongan pertama pada cedera olahraga. Saat seseorang mengalami cedera, pertolongan pertama perlu segera dilakukan agar cedera tidak sampai berkembang ke taha